Grouting Gravitasi E-poxy

Grouting Gravitasi E-poxy merupakan solusi untuk masalah struktur beton yang keropos dan retak baik mengeluarkan air maupun tidak. Metode ini sudah memenuhi standart ASTM C-881-78. Metode grouting gravitasi injeki epoxy merupakan metode struktur beton yang tak perlu mengeluarkan solvent, air karena material epoxy ini mempunyai struktur yang cair sekali dan memiliki viskositas rendah dan juga mempunyai kekuatan sangat bagus. Lalu bagaimana memasukan cairan epoxy ini ke celah beton? Material epoxy ini akan di masukan dengan kekuatan angin yang dihasilkan oleh mesin kompresor, sehingga akan lebih mudah masuknya ke celah beton.

Apa sih faktor terciptanya rongga pada beton? Terjadinya rongga pada beton bisa di sebabkan oleh pemasangan begisting yang kurang rapi, dan terbuang nya cairan pasta semen yang mengakibatkan keropos jika di biarkan. Pembesian terlalu rapat dan Kurangnya vibrator dan masi banyak lagi yang mengakibatkan rongga pada beton tersebut. Maka dari itu ini metode ini lah yang bisa mengembalikan struktur beton dengna semula.

Apa sih kegunaan dari grouitng gravitasi injeksi epoxy?

Yang pertmaa adalah untuk mengisi rongga dari struktutr beton baik yang retak rambut maupun renggang dengan ukuran tidak lebih dari 20mm

Dan yang kedua adalah kekuatan dari epoxy sangat bagus untuk penyumbatan air, dengan kekuatan rekat epoxy yang tinggi maka untuk merekatkan beton yang memiliki rongga ataupun retak rambut sangat baik. Dengan metode grouting gravitasi injeksi ini juga sangat mudah untuk di aplikasikan dan juga lebih efektif.

Yang ketiga adalah grouting gravitasi injeksi epoxy ini juga bisa di aplikasikan di bendungan, kolam renang, gedung, jembatan dan lainya

Apa sih keunggulan dari grouting gravitasi injeksi epoxy ini?

Yang pertama adalah mempunyai visikositas yang sangat rendah dan memiliki struktur yang sangat encer sehingga cocok untuk kondisi basah maupun kering.

Yang kedua adalah material epoxy sendiri memiliki kekuatan rekat yang sangat tinggi dan mekanisme yang tinggi pula, dalam hal ini jika epoxy sudah mengeras akan sangat lekat sekali dengan beton sehingga struktur dari beton akan lebih baik dari pada sebelumnya.

Untuk tahapan pengaplikasian yang pertma adalah permukaan dari beton yang renggang tersebut harus bersih, ada dua material yang perlu di siapkan material epoxy dan hardenernya lalu mix material epoxy dan hardener dengan campuran atau perbandingan sesuai dengan petunjuk, lalu aduk sehingga tercampur rata. Perhitungan volume pekerjaan sangat penting karena berpengaruh dalam perhitungan material yang di persiapkan. Persiapkan lah alat juga seperi nepel plastik, hose, sealent dan kompresor. Setelah pembersihan dilakukan pasanglah nepel di posisi yang retak dengan di sambungkan hose pasanglah nepel dengan jarak setiap titik nepel kira kira 20cm, masukan material yang sudah di mix tadi dengan di dorong dengan kompresor. Setelah selesai tahap memasukan materialnya atau injeksi tunggu proses pengeringan di akhiri dengan proses finising pelepasan nepel yang menempel tadi dan hose yang terpasang di nepel di lepas lalu di tambal dengan sealent sehingga terlihat lebih rapih.

CV. KAWIJAYA

Dalam item pekerjaan ini CV. Kawijaya sudah lebih dari 10th untuk mengaplikasikannya dengan pengalaman yang tinggi dan jam terbang yang tinggi juga CV. Kawijaya menjadi mempunyai tenaga profesional dalam bidang ini. Lingkup pengalaman dalam pengaplikasian grouting gravitasi injeksi epoxy ini sangat banyak sekali, di mulai dari jembatan , gedung , bendungan dan lainnya. Dan terbagi juga dalam berbagai wilayah dari Indonesia bagian barat hingga Indonesia bagian timur, dengan mempunyai tenaga yang mempunai penglaman tinggi dan proseional dalam hal ini kami menciptakan kepercayaan kepada client sehingga hubungan kami dengan client terjalin dengan baik. Untuk itu jangan ragukan kami dalam pekerjaan ini segera hubungi kami.

Contoh Pekerjaan kami yang berada di Jebatan Kali Bodo Ijo :

 

Grouting Gravitasi E-poxy

Grouting Gravitasi E-poxy

 

Grouting Gravitasi E-poxy

 

Grouting Gravitasi E-poxy

 

Grouting Gravitasi E-poxy

Grouting Gravitasi E-poxy

Grouting Gravitasi E-poxy

Grouting Gravitasi E-poxy

Grouting Gravitasi E-poxy

 

Grouting Gravitasi E-poxy

 

Grouting Gravitasi E-poxy

 

Grouting Gravitasi E-poxy

Grouting Gravitasi E-poxy

 

 

 

Jawa Timur : Perumahan Jaya Maspion Permata A2 – No. 15-17 

                     Gedangan – Sidoarjo 

No Telp       : (031) 8557963

Jawa Tengah : Perumahan Argopeni RT.07/05 Kutoarjo

No. Telp         : (0275) 6451190

Direktur Utama : 0813-2269-9996 (Soegito)

                           0815-5340-5455 (Soegito)

E-mail            : kawijaya_sda@yahoo.com

  E-mail                  : soegito_kawijaya@yahoo.com

ABOUT US

Cv. Kawijaya merupakan perusahaan di bidang konstruksi terutama di bagian reparasi jembatan. Perusahaan ini di dirikan pada awal tahun 2006 hingga sekarang.

Story of Cv. Kawijaya

Selamat Datang di Cv. Kawijaya kami adalah perusahaan di bidang konstruksi khususnya di reparasi Jembatan. cv, kawijaya didirikan pada tahun 2006 hingga sekarang.

View More

LATEST PROJECT

Marka Jalan

View Projects

Expansion Joint Compression Seal

View Projects

WHY CHOOSE US

Kami memiliki tenaga ahli yang kompeten dan profesional untuk itu kami lebih menjamin dari segi kalitas.

Apapun yang kamu butuhkan untuk reparasi Jembatan ada di sini.

Bermula dari keahlian dan keterampilan Direktur Utama kami yang bernama bpk. Soegito di awal tahun 2006 Cv. Kawijaya terbentuk. Dengan pengalaman beliau di bidang konstruksi jembatan dari tahun 1984 - 2006 di sebuah perusahaan konstruksi BUMN, beliau dengan berani mendirikan Cv. Kawijaya .

Read More

OUR MISSION

Mendukung Infrastruktur Indonesia Lebih Maju

OUR SKILLS

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry standard dummy text ever since the 1500s, when an unknown printer took a galley of type and scrambled.

Expansion Joint
100%
Injeksi Grouting E-poxy
100%
Pemasangan Guardrail
100%
Pancang Sheet Pile
100%

Our Clients

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry standard dummy text ever since the 1500s, when an unknown printer took a galley of type and scrambled.